Palu(SULTENG).BM- Gempa bumi berpotensi tsunami melanda Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah pada Jumat sore (28/9/2018) sekitar pukul 17.02 WIB. Garis Lintang : 0.18 LS, Garis Bujur : 119.85 BT, Kedalaman : 10 Km
Informasi sementara yang dirangkum media ini, dilaporkan 1 orang tewas dan 11 orang mengalami luka.
Badan Meteologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengumumkan gempa bumi tersebut berpotensi tsunami. Kekuatan gempa mencapai 7,7 Skala Richter (SR) itu berpusat di 27 kilometer timur laut Kabupaten Donggala dengan kedalaman gempa 10 kilometer dibawah permukaan laut.
# Gan
No comments:
Post a Comment