Breaking

"BAHAYA MASIH MENGANCAM"
"JANGAN KENDOR! TETAP JALANKAN PROTOKOL KESEHATAN"

Wednesday, July 13, 2022

[HOAKS] Akun Facebook Mengatasnamakan Wali Kota Solok


Padang(SUMBAR).BM- Beredar sebuah akun Facebook yang mengatasnamakan dan mempergunakan foto profil Wali Kota Solok Zul Elfian Umar. 

Akun tersebut terlihat menghubungi warga yang berstatus sebagai calon Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk memberikan penawaran promosi jabatan.

Faktanya, akun Facebook yang mengatasnamakan Wali Kota Solok Zul Elfian Umar tersebut adalah akun palsu. 

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Solok melalui akun Instagram resminya @diskominfokotasolok, mengimbau masyarakat untuk berhati-hati dan tidak mudah percaya dengan akun yang mengatasnamakan pejabat Pemerintah Kota Solok. 

Masyarakat juga diminta untuk tidak menanggapi dan segera melaporkan jika dihubungi oleh akun-akun tersebut.


Baca Juga

#Gan

No comments:

Post a Comment

" Klik! Informasi yang Anda Butuhkan "



"Prakiraan Cuaca Kamis 19 Desember 2024"




"BOFET HARAPAN PERI"

SELAMAT DATANG DI SEMOGA ANDA PUAS